Lowongan PT Nestle Indonesia September 2016


PT Nestle atau Nestle Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang makanan, perusahaan ini adalah anak perusahaan Nestle SA, perusahaan yang terdepan dalam bidang gizi, kesehatan dan keafiatan, yang berkantor pusat di Vevey, Swiss. Nestle SA didirikan lebih dari 140 tahun lalu oleh Henri Nestle, seorang ahli farmasi yang berhasil meramu bubur bayi guna membantu seorang ibu menyelamatkan bayinya sangat sakit dan tidak mampu menerima air susu ibu. Nestle telah beroperasi di Indonesia sejak tahun 1971, dan pada saat ini kami mempekerjakan lebih dari 2.600 karyawan untuk menghasilkan beragam produk Nestle di tiga pabrik : Pabrik Kejayan, Pasuruan, Jawa Timur untuk mengolah produk susu seperti Dancow, Bear Brand, dan Nestle Dancow Ideal. Pabrik Panjang di Lampung untuk mengolah kopi instan Nescafe serta Pabrik Cikupa di Banten.

PT Nestle pada masa sekarang ini sedang dibangun pabrik ke-empat di Karawang yang direncanakan akan beroperasi pada tahun 2013 untuk memproduksi Dancow, Milo, dan bubur bayi Nestle Cerelac. Moto Nestle “Good Food, Good Life” menggambarkan komitmen perusahaan yang berkesinambungan untuk mengkombinasikan ilmu dan teknologi guna menyediakan produk-produk yang mampu memenuhi kebutuhan dasar manusia akan makanan dan minuman bergizi, serta aman untuk dikonsumsi serta lezat rasanya.

Alamat kantor perusahaan :

PT Nestle Indonesia
Perkantoran Hijau Arkadia Gedung B
Jl. TB. Simatupang Kav. 88 Jakarta Selatan 12520
Tel: +62 21 7883 6000
Fax: +62 21 7883 6001

Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan yang telah ditetapkan dalam visi dan misi perusahaan selanjutnya dalam bulan September tahun 2016 ini PT Nestle kembali membuka lowongan kerja terbaru PT Nestle bagi para pencari kerja yang baru lulus ataupun yang telah memiliki pengalaman kerja untuk mengisi jabatan pekerjaan dalam dalam jabatan lowongan yang tertera dibawah ini, bagi pencari kerja yang berminat harap memperhatikan dengan seksama requirement atau persyaratan yang dibutuhkan pada setiap jabatan atau dalam jabatan yang dibutuhkan demi memperlancar dalam proses rekrutmen tenaga kerja. Adapun dibawah ini adalah dalam jabatan lowongan jabatan pada peluang kerja kali ini dibuka oleh pihak perusahaan kualifikasi sebagai berikut.

Lowongan PT Nestle Posisi :


*FIELD INSPECTOR – SENIOR SUPERVISOR


*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min S1
2.Berasal dari jurusan :
3.Teknologi Hasil Ternak
4.Peternakan
5.IPK min 3.00
6.Diutamakan memiliki pengalaman dalam bidang yang releva
7.Dapat bekerja secara mobile dan dengan pengawasan yang rendah namun dapat memberikan hasil yang baik
8.Memiliki kesadaran dalam kualitas dan keamanan
9.Dapat berbagi ide dalam bahasa Inggris
10.Fresh graduate dipersilahkan mendaftar

*COSTING ANALYST – SUPERVISOR


*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min S1
2.Berasal dari jurusan Akuntansi
3.IPK min 3.00
4.Memiliki kesadaran dalam kualitas dan keamanan
5.Dapat berbagi ide dalam bahasa Inggris
6.Fresh graduate dipersilahkan mendaftar

*INDUSTRIAL SERVICE OPERATOR


*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3
2.Berasal dari jurusan :
3.Teknik Mesin
4.Konversi Energi
5.IPK min 3.00
6.Fresh graduate dipersilahkan mendaftar

*PRODUCTION SKILLED OPERATOR


*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3
2.Berasal dari jurusan :
3.Teknik Mesin
4.Teknik Elektro
5.Teknik Kimia
6.Teknologi Pangan
7.IPK min 2.80
8.Memiliki kesadaran dalam kualitas dan keamanan
9.Fresh graduate dipersilahkan mendaftar

Email :recruitment.kjn@id.nestle.com
sumber : DAFTAR

Pendaftaran paling lambat pada : Kamis, 01 September 2016

Lowongan PT Waskita Beton Precast (Persero) September 2016

PT Waskita Beton Precast atau PT WBP merupakan anak perusahaan dari PT Waskita Karya ( persero ) Tbk, yang bergerak dalam bidang produksi beton bangunan. Perusahaan ini adalah upaya PT Waskita Karya ( persero ) untuk melakukan inovasi dan terobosan dalam pengembangan usaha produksi beton PT. Waskita Beton Precast. Fasilitas Beton Precast adalah pengembangan dan diversifikasi dalam bidang selain kontraktor dan memiliki core bisnis yang menunjang Waskita Karya sebagai perusahaan jasa konstruksi di Indonesia. Ini merupakan langkah nyata yang menjadi esensi bagi cita-cita untuk mewujudkan Visi Waskita Karya menjadi perusahaan jasa konstruksi terbaik yang memberikan nilai tambah bagi stakeholders. PT. Waskita Beton Precast, diharapkan memberikan peningkatan daya saing bagi Waskita Karya dan untuk mendukung pemenuhan kebutuhan internal proyek-proyek yang sudah dan akan ditangani oleh Waskita Karya maupun untuk pemenuhan kebutuhan eksternal.

PT Waskita Beton Precast memiliki visi agar menjadi unit bisnis di bidang Precast dan Ready Mix yang dapat memberikan profit center dengan menghasilkan produk-produk Precast & Ready Mix yang bermutu tinggi dan harga yang kompetitif. Perusahaan dengan didukung oleh tenaga-tenaga inti yang memiliki pengalaman dalam bidangnya serta didukung oleh tenaga ahli yang siap melakukan kontrol produksi yang ketat dan terus berinovasi dalam produksi. Produksi precast dibuat di plant yang berada di beberapa lokasi diantaranya Plant Cibitung, Plant Benoa, Plant Sadang, Plant Pasuruan dan Plant Palembang. Kami terus berekspansi untuk membuka plant-plant baru untuk memenuhi potensi pasar Beton Precast dan Readymix.

Alamat kontak perusahaan :

PT Waskita Beton Precast
Hotel Dafam Teraskita
Jl. MT. Haryono Kav. No. 10A
Jakarta Timur 13340
Phone : +62 21 22892999, 29838020
Fax. : +62 21 2983 8025


Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan yang telah ditetapkan dalam visi dan misi perusahaan selanjutnya dalam bulan September tahun 2016 ini PT Waskita Beton Precast kembali membuka lowongan kerja terbaru PT Waskita Beton Precast bagi para pencari kerja yang baru lulus ataupun yang telah memiliki pengalaman kerja untuk mengisi jabatan pekerjaan dalam jabatan lowongan yang tertera dibawah ini, bagi pencari kerja yang berminat harap memperhatikan dengan seksama requirement atau persyaratan yang dibutuhkan pada setiap jabatan atau dalam jabatan yang dibutuhkan demi memperlancar dalam proses rekrutmen tenaga kerja. Adapun dibawah ini adalah dalam jabatan lowongan jabatan pada peluang kali ini dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.


Lowongan Kerja PT Waskita Beton Precast Terbaru 2016
Lowongan PT Waskita Beton Precast Posisi :


*TEKNISI LABORATORIUM BETON ( kode : TLB )


Gambaran Pekerjaan :

Menerima Perintah/Tugas Untuk menguji bahan campuran beton dan menguji kekuatan beton
Menyiapkan Peralatan dan bahan uji antara lain Menyiapkan Peralatan yang akan digunakan, Menyiapkan Bahan yang dibutuhkan untuk pengujian.
Menguji bahan-bahan untuk campuran beton.
Melakukan pengawasan pekerjaan beton dan mengevaluasi mutu beton yang telah diuji
Menyusun Laporan Hasil Pengujian.

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min SMA/Sederajat dan D3
2.Berasal dari jurusan Teknik Sipil
3.Pria
4.Usia maksimum 40 tahun
5.Memiliki pengalaman pada jabatan tsb dibidang Produksi Beton Precast minimal 3 tahun
6.Mampu mengoperasikan komputer (MS. Office)
7.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*OPERATOR BATCHING PLANT ( kode : OBP )


*Gambaran Pekerjaan :

1.Mengkoordinasi, mengatur, dan mengarahkan operasi batching sehari-hari.
2.Mencatat secara semua tugas-tugas sehari-hari melalui komputer dan kertas transaksi
3.Menyelesaikan semua dokumen harian yang diperlukan untuk DOT
4.Menyesuaikan semua persyaratan lingkungan dan keselamatan

*Persyaratan Pencari Kerja :

*Pendidikan min SMA/SMK/Sederajat
*Berasal dari jurusan :
1.Teknik Elektro
2.Teknik Otomotif
3.Teknik Mesin
4.Teknik Bangunan
5.Pria
6.Usia max 40 tahun
7.Mampu mengoperasikan Baching Plant
8.Memiliki pengalaman sebagai Operator Baching Plant minimal 3 tahun
9.Mampu mengoperasikan Komputer (MS. Office)
10.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*STAF AKUNTANSI / KEUANGAN ( kode : SA )


*Gambaran Pekerjaan :

1.Melakukan pengaturan administrasi keuangan perusahaan
2.Menyusun dan membuat laporan keuangan perusahaan
3.Menyusun dan membuat laporan perpajakan perusahaan
4.Menyusun dan membuat anggaran pengeluaran perusahaan secara periodik (bulanan atau tahunan )
5.Menyusun dan membuat anggaran pendapatan perusahaan secara periodik (bulanan atau tahunan )
6.Melakukan pembayaran gaji karyawan
7.Menyusun dan membuat surat-surat yang berhubungan dengan perbankan dan kemampuan keuangan perusahaan

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3 dan S1
2.Berasal dari jurusan Akuntansi
3.Pria
4.Usia maksimum 40 tahun
5.Memiliki pengalaman pada jabatan tersebut minimal 3 tahun
6.Menguasai Program komputer Akuntansi & Keuangan
7.Mampu berbahasa Inggris aktif & mengoperasikan komputer (MS. Office)
8.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*STAF PEMASARAN ( kode : SM )


*Gambaran Pekerjaan :

1.Menjaga dan meningkatkan volume penjualan
2.Menyiapkan prospek klien baru
3.Menganalisa data keuangan klien dengan tujuan penaksiran investasi klien
4.Merekomendasikan strategi investasi yang sesuai dan menguntungkan untik klien
5.Menjalin komunikasi yang baik dengan pelanggan
6.Memiliki keterampilan secara kuantitatif yang baik
7.Mempertahankan pelanggan yang telah ada
8.Memastikan pencapaian target penjualan
9.Membuat laporan penjualan perusahaan
10.Melaporkan aktivitas penjualan perusahaan kepada atasan

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3 dan S1
2.Berasal dari jurusan :
3.Teknik Sipil
4.Manajemen Pemasaran
5.Pria
6.Usia max 40 tahun
7.Pengalaman pada jabatan tsb dibidang Produksi Beton Precast minimal 3 tahun
8.Mampu berbahasa Inggris & mengoperasikan komputer (Ms. Office)
9.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*SURVEYOR ( kode : SVR )


*Gambaran Pekerjaan :

1.Membantu Kegiatan survey dan pengukuran.
2.Mencatat dan mengevaluasi hasil pengukuran yang telah dilakukan
3.Mengawasi survei lapangan yang dilakukan kontraktor
4.Mengawasi pelaksanaan staking out, penetapan elevasi sesuai dengan gambar rencana.
5.Melakukan pelaksanaan survei lapangan dan penyelidikan Dan pengukuran tempat-tempat lokasi yang akan dikerjakan terutama untuk pekerjaan
6.Melaporkan dan bertanggung jawab hasil pekerjaan ke kepala proyek

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min S1 Teknik Geodesi
2.Pria
3.Usia max 40 tahun
4.Mampu menggunakan Alat Ukur Digital Theodolite Topcon Station (sertifikat)
5.Mampu mengoperasikan program dan software transfer data dari alat survey dan program Auto Cad
6.Pengalaman pada jabatan tsb dibidang Produksi Beton Precast minimal 3 tahun
7.Mampu berbahasa Inggris dan mengoperasikan komputer (MS. Office)

*STAF PERENCANA & PENGENDALIAN ( kode : SPP )


*Gambaran Pekerjaan :

1.Mempersiapkan bahan penyusunan program kerja dan rencana anggaran berdasarkan KUA dan PPA
2.Mempersiapkan bahan monitoring, pengendalian dan evaluasi pelaksanaan tugas-tugas bidang dan mengumpulkan, mengolah dan melaporkan pelaksanaan dinas
3.Mempersiapkan bahan penyusunan Standar Pelayanan Minimal SKPD
4.Menyusun bahan rencana pemantauan, pengendalian, dan evaluasi pelaksanaan program kerja dan pelaksanaan prosedur, dan sistem kerja
5.Melaksanakan kegiatan Seksi berdasarkan realisasi Program Kerja untuk bahan penyempurnaan program berikutnya
6.Menyusunan dan memberikan laporan pertanggungjawaban
7.Menyelenggarakan tugas lain yang diberikan oleh Kepala Bidang

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3 dan S1
2.Berasal dari jurusan Teknik Sipil
3.Pria
4.Usia max 40 tahun
5.Memiliki pengalaman pada jabatan tsb minimal 3 tahun
6.Mampu berbahasa Inggris & mengoperasikan komputer (Ms. Office)
7.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*SUPERINTENDENT JALAN ( kode : SJ )


*Deskripsi Pekerjaan :

1.Mengidentifikasi dan memberikan penjelasan tentang gambar kerja serta metode kerja
2.Menerpakan Persiapan pelaksanaan Pekerjaan Jalan
3.Melakukan Optimalisasi pengunaan bahan, tenaga kerja dan perlatan
4.Melakukan pemeriksaan Pelaksanaan Pekerjaan Jalan
5.Menginstruksikan perbaikan hasil pekerjaan jalan
6.Menghitung Volume hasil pekerjaan harian
7.Menyusun laporan jumlah pemakaian perlaatan bahan dan tenaga kerja harian
8.Mencatat hambatan non teknis dilapangan
9.Membuat laporan hasil pelaksanaan pekerjaan

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3 dan S1
2.Berasal dari jurusan Teknik Sipil
3.Pria
4.Usia max 40 tahun
5.Pengalaman minimal 3 tahun dipekerjaan jalan
6.Mampu membuat laporan progress pekerjaan
7.Menguasai pekerjaan konstruksi dilapangan
8.Mampu berbahasa Inggris & mengoperasikan komputer (Ms. Office)
9.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*QUANTITY SURVEYOR ( kode : QS )


*Gambaran Pekerjaan :

1.Mempersiapkan tender dan kontrak dokumen, termasuk tagihan jumlah dengan arsitek dan/atau klien
2.Melakukan analisis biaya untuk perbaikan dan pemeliharaan pekerjaan proyek
3.Membantu dalam membangun kebutuhan klien dan melakukan studi kelayakan
4.Melakukan risiko, nilai manajemen dan kontrol biaya
5.Memberikan nasihat tentang strategi pengadaan
6.Mengidentifikasi, menganalisis dan mengembangkan tanggapan risiko komersial

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3 dan S1
2.Berasal dari jurusan Teknik Sipil
3.Pria
4.Usia max 40 tahun
5.Memiliki pengalaman dibidang Teknik/Administrasi Kontrak Konstruksi/Estimator
6.Dapat menghitung volumen pekerjaan & material
7.Dapat mengelola update daftar harga material
8.Mampu berbahasa Inggris & mengoperasikan komputer (Ms. Office)
9.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*QUALITY CONTROL ( kode : QC )


*Gambaran Pekerjaan :

1.Memantau perkembangan semua produk yang diproduksi oleh perusahaan.
2.Bertanggung jawab untuk memperoleh kualitas dalam produk dan jasa perusahaannya.
3.Memverifikasi kualitas produk dengan bantuan parameter seperti berat badan, tekstur dan sifat fisik lain dari perusahaan.
4.Menjamin kualitas setiap bagian secara individual
5.Memonitor setiap proses yang terlibat dalam produksi produk.
6.Merekomendasikan pengolahan ulang produk-produk berkualitas rendah.
7.Bertanggung jawab untuk dokumentasi inspeksi dan tes yang dilakukan pada produk dari sebuah perusahaan.

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3 dan S1
2.Berasal dari jurusan Teknik Sipil
3.Pria
4.Usia max 40 tahun
5.Memahami sistem manajemen mutu, prosedur, standar toleransi & instruksi kerja
6.Mengetahui mutu material & pekerjaan
7.Pengalaman pada jabatan teb dibidang Produksi Beton Precast minimal 3 th
8.Mampu berbahasa Inggris & mengoperasikan komputer (Ms. Office)
9.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*SUPERVISOR PRODUKSI ( kode : SP )


*Gambaran Pekerjaan :

1.Bertanggung jawab dalam melakukan supervisi langsung terhadap kepala regu yang dibawahinya (serta mampu mensupervisi secara tidak langsung semua karyawan yang berada di bawah tanggung jawabnya)
2.Bertanggung jawab dalam mencapai tingkat kuantitas (output) ,kualitas dan schedule produksi serta tingkat utilisasi mesin produksi yang telah ditetapkan dan disepakati bersama.
3.Bertanggung jawab dalam pemenuhan standard kualitas hasil produksi sesuai dengan tingkat kebutuhan customer & schedule pengiriman hasil produksi sesuai PPIC schedule.
4.Bertanggung jawab terhadap keselamatan kerja dan standard kebersihan lingkungan kerja

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3 dan S1
2.Berasal dari jurusan :
3.Teknik Sipil
4.Teknik Industri
5.Pria
6.Usia max 45 tahun
7.Pengalaman pada jabatan tsb dibidang Produksi Beton Precast minimal 3 tahun
8.Mampu berbahasa Inggris & mengoperasikan komputer (Ms. Office)
9.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

*MANAGER PRODUKSI ( kode : MP )


*Deskripsi kerja :

1.Bertanggung jawab dalam melakukan fasilitasi supervisi langsung terhadap supervisor ,kepala regu yang dibawahinya
2.Membuat perencanaan dan jadwal proses produksi
3.Mengawasi proses produksi agar kualitas, kuantitas dan waktunya sesuai dengan perencanaan yang sudah dibuat
4.Bertanggung jawab mengatur manajemen gudang agar tidak terjadi kelebihan atau kekurangan persediaan bahan baku, bahan penolong maupuan produk yang sudah jadi di gudang
5.Bertanggung jawab mengatur manajemen alat agar fasilitas produksi berfungsi sebagaimana mestinya dan beroperasi dengan lancar
6.Membuat laporan secara berkala mengenai kegiatan di bagiannya
7.Bertanggung jawab pada peningkatan ketrampilan dan keahlian karyawan yang berada di bawah tanggung jawabnya
8.Berinovasi dalam pengerjaan produksi dan memberikan masukan pada perusahaan yang berkaitan dengan bagian produksi

*Persyaratan Pencari Kerja :

1.Pendidikan min D3 dan S1
2.Berasal dari jurusan :
3.Teknik Sipil
4.Teknik Industri
5.Pria
6.Usia max 50 tahun
7.Pengalaman pada jabatan tsb dibidang Produksi Beton Precast minimal 5 tahun
8.Mampu berbahasa Inggris & mengoperasikan komputer (Ms. Office)
9.Bersedia ditempatkan diseluruh Wilayah Indonesia

#Tata Cara Pendaftaran :

Diharapkan bagi para pencari kerja yang berminat dengan lowongan kerja PT Waskita Beton Precast terbaru September 2016 diatas dan merasa memenuhi seluruh kebutuhan yang dipersyaratkan untuk dapat segera melengkapi berkas lamaran kerja meliputi surat lamaran kerja, Ijazah, CV dan berkas pelengkap lamaran kerja seperti Foto terbaru pelamar, kemudian harap silahkan mengikuti tata cara pendaftaran yang ditentukan oleh perusahaan yaitu via pendaftaran ONLINE : KLIK

Pendaftaran paling lambat pada : Jumat, 09 September 2016

Lowongan PT Wijaya Karya Tbk (Persero) September 2016


PT Wijaya Karya Tbk (Persero) atau yang biasa disebut PT WIKA merupakan salah satu perusahaan BUMN yang bergerak dalam bidang konstruksi bangunan di Indonesia, perusahaan ini merupakan hasil nasionalisasi perusahaan Belanda, Naamloze Vennotschap Technische Handel Maatschappij en Bouwbedijf Vis en Co atau NV Vis en Co, berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 2 Tahun 1960 dan Surat Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Tenaga Listrik (PUTL) No. 5 tanggal 11 Maret 1960, WIKA lahir dengan nama Perusahaan Negara Bangunan Widjaja Karja. Dimulai sebagai sub-kontraktor, di akhir 1960-an WIKA berkembang menjadi pemborong pemasangan jaringan listrik tegangan rendah, menengah, dan tinggi. Di awal tahun 1970, WIKA memperluas usahanya menjadi perusahaan kontraktor sipil dan bangunan perumahan. Perusahaan memasuki babak baru pada 20 Desember 1972. Perusahaan berubah status menjadi Perseroan Terbatas Wijaya Karya (Persero).
PT Wijaya Karya (WIKA) pada saat ini memiliki 6 Strategic Business Unit (SBU) yang meliputi konstruksi (Kontruksi sipil dan konstruksi Bangunan Gedung), Mekanikal elektrikal, Industri Beton Pra cetak, Real Estate dan Industri Lainnya yang ke depannya akan semakin terintegrasi menjadi perusahaan Engineering Procurement Construction (EPC) dan Investasi. Pertumbuhan terus menerus, dimana PT Wijaya Karya (WIKA) Indonesia telah berdiri selama lebih dari empat puluh tahun, adalah cerita Succsess yang mencerminkan komitmen menjulang dan kerja keras dari tenaga kerjanya. Memasuki abad ke-21, PT Wijaya Karya (WIKA) berusaha untuk memajukan kinerjanya dalam setiap aspek, mulai dari manajemen, Sumber Daya Manusia, lebih sangat terstruktur inovasi dan teknologi .

Adapun anak perusahaan yang dinaungi oleh PT Wijaya Karya (Persero) antara lain :

1.PT Wika Beton Tbk
2.PT Wika Industri & Konstruksi
3.PT Wika Bitumen
4.PT Wika Gedung
5.PT Wika Rekayasa Konstruksi
6.PT Wika Realty
Alamat kantor pusat perusahaan :

PT Wijaya Karya Tbk (Persero)
JL. D.I. Panjaitan Kav. 9,
Jakarta 13340
Phone : +62 21 8192808, 8508640,8508650
Fax: +62 21 8191235, 8199713

Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan yang telah ditetapkan dalam visi dan misi perusahaan selanjutnya dalam bulan September tahun 2016 ini PT Wijaya Karya kembali membuka lowongan kerja terbaru PT Wijaya Karya bagi para pencari kerja yang baru lulus ataupun yang telah memiliki pengalaman kerja untuk mengisi jabatan pekerjaan dalam jabatan lowongan yang tertera dibawah ini, bagi pencari kerja yang berminat harap memperhatikan dengan seksama requirement atau persyaratan yang dibutuhkan pada setiap jabatan atau dalam jabatan yang dibutuhkan demi memperlancar dalam proses rekrutmen tenaga kerja. Adapun dibawah ini adalah dalam lowongan jabatan pada peluang kerja kali ini dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.

Lowongan Kerja BUMN PT Wijaya Karya September 2016

Lowongan Kerja untuk posisi : PEGAWAI

*Persyaratan Pencari Kerja :

-Pria
-Usia maksimal 28 tahun
-Pendidikan min S1 atau sederajat
-Berasal dari program studi :
-Teknik Sipil ( Struktur, Transportasi, Lingkungan )
-Akuntansi
-Teknik K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja)
-Fresh Graduate dipersilahkan mendaftar
-IPK minimal 2.75 (PTN) dan 3.00 (PTS)
-Memilik riwayat kesehatan baik (berat badan seimbang)
-Tidak buta warna (Partial/ Total)
-Mampu berbahasa Inggris secara lisan maupun tulisan (Nilai setara TOEFL min 500)
-Menguasai software komputer di bidangnya
-Mempunyai motivasi, energik, adaptif, dan mampu bekerjasama dalam tim
-Bersedia di tempatkan di seluruh wilayah operasi kerja perusahaan

Tata Cara Pendaftaran :

Diharapkan bagi para pencari kerja yang berminat dengan lowongan kerja PT Wijaya Karya terbaru September 2016 diatas dan merasa memenuhi seluruh kebutuhan yang dipersyaratkan untuk dapat segera melengkapi berkas lamaran kerja meliputi surat lamaran kerja , CV dan berkas pelengkap lamaran kerja lainnya seperti yang telah dijelaskan diatas, kemudian harap silahkan mengikuti tata cara pendaftaran yang ditentukan oleh perusahaan yaitu dikirim melalui pendaftaran ONLINE : KLIK

Pendaftaran paling lambat pada : Kamis, 08 September 2016