Lowongan Kerja Bank Danamon

PT Bank Danamon

LOKERPABRIK.ID - Lowongan Kerja Terbaru bulan Oktober 2016 pada kali ini berasal Lowongan Kerja Bank Danamon. PT Bank Danamon adalah salah satu perusahaan perbankan di Indonesia, yang didirikan pada tahun 1956. Nama Bank Danamon sendiri berasal dari kata dana moneter dan pertama kali digunakan pada tahun 1976, saat perusahaan berganti nama dari Bank Kopra. Pada tahun 1988, Bank Indonesia melakukan sebuah reformasi perbankan yang dikenal dengan PAKTO 88.

Lowongan Kerja - Tujuan utama reformasi ini adalah untuk membangun kompetisi dalam sektor perbankan dengan memberikan persyaratan yang lebih mudah, termasuk liberalisasi tentang aturan pendirian bank swasta domestik baru dan bank joint venture. Hasil revormasi ini menjadikan Bank Danamon sebagai salah satu bank valuta asing pertama di Indonesia. Bank Danamon telah tercatat di Bursa Efek Jakarta dan menjadi perusahaan publik.

Bank Danamon mempunyai tekat menjadi salah satu Lembaga Keuangan Terkemuka di Indonesia. Untuk mencapat tujuan tersebut, Danamon menjadi organisasi yang berpusat pada nasabah dengan melayani semua segmen, menawarkan nilai yang unik untuk masing-masing segmen dengan berdasarkan keuangan penjualan dan pelayanan serta didukung oleh teknologi kelas dunia.

Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan dari perusahaan, sebagai mana yang telah ditetapkan dalam visi dan misi, maka dari itu pada bulan Oktober tahun 2016 ini Bank Danamon kembali membuka kesempatan berkarir dan berkarya bagi putra-putri terbaik Indonesia pada Lowongan Kerja Terbaru Bank Danamon untuk mengisi posisi jabatan pekerjaan yang sedang dibutuhkan dalam lowongan yang ada saat ini.

Saat ini perusahaan sedang membutuhkan sumber daya manusia yang berkualitas, memiliki keterampilan dan pengetahuan agar mampu memberikan kontribusi bagi kesuksesan perusahaan. Oleh karena itu kepada calon pelamar kerja diharapkan untuk teliti dalam memperhatikan setiap informasi yang diberikan pada tiap-tiap posisi jabatan yang dibutuhkan pada lowongan kerja yang openkerja.com muat sebagaimana berikut dibawah ini.
Lowongan Kerja di Bank Danamon Terbaru 2016

FUNDING & LENDING OFFICER

Job Description :
Mengidentifikasi kebutuhan pelanggan dan menawarkan produk yang sesuai, serta melakukan penetrasi pasar.
Mengelola account nasabah sesuai dengan service standard yang telah ditetapkan.
Melakukan upaya pencegahan dan deteksi dini terhadap proses credit, agar berjalan sesuai ketentuan

Requirement :
Lulusan S1
Berpengalaman di perbankan minimal 5 tahun 
Usia maksimal 30 tahun 
Berorientasi pada target 
Komunikatif, persuasif, dan mampu memberikan presentasi yang menarik
Memiliki kemampuan analisa dan interpersonal yang baik

Bagi anda para pencari kerja yang tertarik untuk berkarir bersama Bank Danamon dan memenuhi segala kebutuhan yang dipersyaratkan pada Lowongan Kerja Bank Danamon Terbaru bulan Oktober 2016 diatas, maka silahkan siapkan berkas lamaran kerja lengkap seperti surat lamaran kerja, CV, foto terbaru serta dokumen pelengkap atau pendukung lainnya.

Adapun tata cara yang telah ditetapkan dalam proses rekrutmen ini yaitu dengan melakukan pendaftaran dan penyampaian dokumen kelengkapan administrasi permohonan dilakukan dengan melakukan pendaftaran secara online pada link berikut:


Closing Date: 16 Oktober 2016

Lowongan Kerja BANK BTPN

PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk

LOKERPABRIK.ID - Lowongan Kerja Terbaru bulan Oktober 2016 hari ini berasal dari Lowongan Kerja Bank BTPN. PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk atau yang lebih dikenal dengan nama Bank BTPN adalah salah satu perusahaan yang bergerak dalam bidang perbankan, yang didirikan pada tahun 1958 dan berkantor pusat di Jakarta. Dalam sejarahnya, Bank Tabungan Pensiunan Nasional ini telahir dari pemikiran 7 (tujuh) orang dalam suatu perkumpulan pensiunan militer pada tahun 1958 di Bandung. Orang-orang ini kemudian mendirikan Perkumpulan Pegawai Pensiunan Militer (BAPEMIL) dengan status usaha sebagai perkumpulan yang menerima simpanan serta memberikan pinjaman kepada para anggota.

Dengan tujuan yang sangat mulia, yaitu membantu meringankan ekonomi para pensiunan, baik dari Angkatan Bersenjata maupun sipil yang pada saat ini sangat kesulitan dalam masalah ekonomi, bahkan banyak di antara mereka yang terjerat rentenir. Pada tahun 1986, para anggota perkumpulan BAPEMIL membentuk PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional. Hal ini berkat kepercayaan dari masyarakat maupun mitra usaha. Dengan izin usaha sebagai Bank Tabungan dalam rangka memenuhi ketentuan Undang-undang Nomor 14 Tahun 1967 tentang Pokok-pokok perbankan untuk melanjutkan kegiatan usaha BAPEMIL.

Pada tanggal 22 Maret 1993, Bank BTPN sebagai Bank Swasta Nasional yang pada awalnya memiliki status sebagai Bank Tabungan berganti menjadi Bank Umum. Bank BTPN memiliki pelayanan operasional kepada Nasabah, baik simpanan maupun pinjaman. Namun Bank BTPN tetap memiliki aktivitas utama yaitu tetap mengkhususkan kepada pelayanan bagi para pensiunan dan pegawai aktif, karena pada awalnya Bank BTPN memiliki targer market yaitu para pensiunan.

Informasi Alamat Perusahaan:
PT Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk
Menara BTPN
CBD Mega Kuningan
Jl. Dr. Ide Anak Agung Gde Agung Kav. 5.5 – 5.6
Jakarta 12950
Phone  : +62 21 300 26 200
Fax      : +62 21 300 26 101

Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan dari perusahaan, sebagai mana yang telah ditetapkan dalam visi dan misi, maka dari itu pada bulan Oktober tahun 2016 ini Bank BTPN kembali membuka kesempatan berkarir dan berkarya bagi putra-putri terbaik Indonesia pada Lowongan Kerja Terbaru Bank BTPN untuk mengisi posisi jabatan pekerjaan yang sedang dibutuhkan dalam lowongan yang ada saat ini.

Saat ini perusahaan sedang membutuhkan sumber daya manusia yang berkualitas, memiliki keterampilan dan pengetahuan agar mampu memberikan kontribusi bagi kesuksesan perusahaan. Oleh karena itu kepada calon pelamar kerja diharapkan untuk teliti dalam memperhatikan setiap informasi yang diberikan pada tiap-tiap posisi jabatan yang dibutuhkan pada lowongan kerja yang openkerja.com muat sebagaimana berikut dibawah ini.
Lowongan Kerja di Bank BTPN Terbaru 2016

Closing Date: 9 Oktober 2016

Lowongan Kerja PT Gajah Tunggal


LOKERPABRIK.ID - Lowongan Kerja Terbaru bulan Oktober 2016 kali ini berasal dari Lowongan Kerja PT Gajah Tunggal. PT Gajah Tunggal Tbk merupakan salah satu perusahaan yang memproduksi ban terbesar di Indonesia. PT Gajah Tunggal didirikan pada tahun 1951 dengan memproduksi dan mendistribusikan ban luar dan ban dalam.

Perusahaan ini terus berkembang dan memperluas produksi dengan membuat variasi produk pada tahun 1973 dengan membuat ban sepeda motor. Pada tahun 1981, Gajah Tunggal membuat ban bias untuk mobil penumpang dan kendaraan komersial. Perusahaan pun mulai memproduksi ban radial untuk mobil penumpang dan truk ringan pada tahun 1993.

Pada saat ini PT Gajah Tunggal Tbk telah mengoperasikan 5 pabrik ban dan ban dalam untuk memproduksi berbagai ban seperti ban radial, bias, ban sepeda motor, serta 2 pabrik lainnya memproduksi kain ban dan SBR (Styrene Butadiene Rubber) yang berhubungan dengan fasilitas produksi ban.

Visi perusahaan ini yaitu menjadi Good Corporate Citizen dengan posisi keuangan yang lebih kuat, pemimpin pasar ban di Indonesia, dan menjadi perusahaan produsen ban yang berkualitas dengan reputasi mendunia.

Misi PT Gajah Tunggal ialah menjadi salah satu produsen yang memimpin dan terpercaya dalam sebuah produk ban yang optimal, dengan harga yang kompetitif dan kualitas yang unggul, melaksanakan tanggung jawab sosial, dan memberikan profitabilitas/hasil investasi kepada para pemegang saham serta nilai tambah untuk semua stakeholder perusahaan.

Kantor Pusat : 
Wisma Hayam Wuruk 10th Fl
Jl. Hayam Wuruk 8, Jakarta 10120, Indonesia
Telp : +62.21.3805916 - 20
Fax : +62.21.3804908
Email : inquiry@gt-tires.com

Pabrik - 1:
Komplek Industri Gajah Tunggal
Jl. Gajah Tunggal, Desa Pasir Jaya
Kecamatan Jati Uwung, Tangerang
Telp : +62.21.5901309
Fax : +62.21.5901283

Pabrik - 2:
Desa Mangunrejo, Bojonegara
Serang, Banten
Telp : +62.254.5750931
Fax : +62.254.5750929

VISI:
Menjadi Good Corporate Citizen dengan posisi keuangan yang kuat, pemimpin pasar di Indonesia, dan menjadi perusahaan produsen ban yang berkualitas dengan reputasi global.

MISI :
Menjadi produsen yang memimpin dan terpercaya sebuah portfolio produk ban yang optimal, dengan harga yang kompetitif dan kualitas yang unggul di saat yang sama terus meningkatkan ekuitas merek produk kami, melaksanakan tanggung jawab sosial kami, dan memberikan profitabilitas/hasil investasi kepada para pemegang saham serta nilai tambah untuk semua stakeholder perusahaan.

Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan dari perusahaan, sebagai mana yang telah ditetapkan dalam visi dan misi, maka dari itu pada bulan Oktober tahun 2016 ini PT Gajah Tunggal kembali membuka kesempatan berkarir dan berkarya bagi putra-putri terbaik Indonesia pada Lowongan Kerja Terbaru PT Gajah Tunggal untuk mengisi posisi jabatan pekerjaan yang sedang dibutuhkan dalam lowongan yang ada saat ini.

Saat ini perusahaan sedang membutuhkan sumber daya manusia yang berkualitas, memiliki keterampilan dan pengetahuan agar mampu memberikan kontribusi bagi kesuksesan perusahaan. Oleh karena itu kepada calon pelamar kerja diharapkan untuk teliti dalam memperhatikan setiap informasi yang diberikan pada tiap-tiap posisi jabatan yang dibutuhkan pada lowongan kerja yang openkerja.com muat sebagaimana berikut dibawah ini.
Lowongan Kerja di PT Gajah Tunggal Terbaru 2016

Closing Date: 4 Oktober 2016

Lowongan Kerja PT CS Finance

PT Central Santosa Finance

PT Central Santosa Finance atau biasa disebut CS Finance adalah salah satu perusahaan pembiayaan kendaraan bermotor khususnya kendaraan roda dua, sepeda motor. Dengan brand partner Honda, Yamaha, Suzuki, Piaggio, Kawasaki serta Bajaj. CS Finance menjadi bagian dari grup bank swasta terbesar di Indonesia yaitu Bank BCA. Perusahaan terus melebarkan bisnis unitnya dengan terus menciptakan keunggulan kompetitif sehingga dapat memberikan solusi dan manfaat terbaik bagi konsumen, ATPM, Jaringan Dealer, para Pemegang Saham, dan segenap Karyawan perusahaan. Perusahaan dengan visi dan misi yang terus terpelihara untuk menyonsong satu tujuan, yaitu menjadi pemain utama dalam bisnis pembiayaan kendaraan roda dua.

PT CS Finance dirintis atas dasar keyakinan untuk menjadi lembaga pembiayaan utama dalam industri pembiayaan kendaraan roda dua, CS Finance, yang didirikan pada tahun 2010 dengan nama PT.Central Santosa Finance, hadir untuk menjadi pemain kuat di bidangnya. Didukung oleh bank BCA, bank swasta terbesar di Indonesia, perusahaan terus mengembangkan usahanya dengan menciptakan keunggulan kompetitif untuk menciptakan hasil yang baik bagi konsumen, ATPM, Dealer, dan pemegang saham maupun segenap karyawan CSF.

PT CS Finance terus berkomitmen untuk meningkatkan jangkauan layanannya melalui penerapan strategi yang tepat, pembukaan jaringan pelayanan yang tersebar di seluruh Indonesia, dan senantiasa memberikan pelayanan terbaik bagi para nasabahnya.

Visi :

Institusi pembiayaan terkemuka, terpercaya dan menjadi pilihan bagi masyarakat Indonesia

Misi :

Membangun institusi pembiayaan yang unggul
Memenuhi kebutuhan konsumen dengan memberikan solusi pembiayaan terbaik
Membangun kerjasama yang saling menguntungkan dengan mitra bisnis
Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan yang telah ditetapkan dalam visi dan misi perusahaan selanjutnya dalam bulan Oktober tahun 2016 ini PT CS Finance kembali membuka lowongan kerja terbaru PT CS Finance bagi para pencari kerja yang baru lulus ataupun yang telah memiliki pengalaman kerja untuk mengisi jabatan pekerjaan dalam jabatan lowongan yang tertera dibawah ini, bagi pencari kerja yang berminat harap memperhatikan dengan seksama requirement atau persyaratan yang dibutuhkan pada setiap jabatan atau dalam jabatan yang dibutuhkan demi memperlancar dalam proses rekrutmen tenaga kerja. Adapun dibawah ini adalah dalam jabatan lowongan jabatan pada peluang kerja kali ini dibuka oleh pihak perusahaan dengan kualifikasi sebagai berikut.


Lowongan PT CS Finance Posisi :

MANAGEMENT DEVELOPMENT PROGRAM (MDP-JF)

Persyaratan Pencari Kerja :

  1. Pria / Wanita
  2. Usia maksimal 25 tahun
  3. Pendidikan min S1
  4. IPK minimal 3.00
  5. Belum menikah
  6. Bersedia untuk tidak menikah selama program berlangsung
  7. Bersedia ditempatkan di seluruh cabang CS Finance
  8. Tidak berstatus karyawan CS Finance
  9. Aktif dan memiliki jiwa kepemimpinan
  10. Sehat jasmani dan rohani
  11. Motivasi tinggi
  12. Bersedia mengikuti ikatan dinas setelah pendidikan

Berkas Lamaran :

  • Surat Lamaran
  • Fotokopi ijazah
  • Transkrip nilai
  • fotokopi KTP
  • Pas foto 4×6 (1 lembar)

Tata Cara Pendaftaran :

Diharapkan bagi para pencari kerja yang berminat dengan lowongan kerja PT CS Finance terbaru Oktober 2016 diatas dan merasa memenuhi seluruh kebutuhan yang dipersyaratkan untuk dapat segera melengkapi berkas lamaran kerja meliputi surat lamaran kerja, FC ijazah dan transkrip, CV dan berkas pelengkap lamaran kerja lainnya seperti yang telah dijelaskan diatas, kemudian harap silahkan mengikuti tata cara pendaftaran yang ditentukan oleh perusahaan yaitu dikirim langsung ke alamat :

PT. Central Santosa Finance
Gedung WTC Mangga Dua Lt.6
Jl. Mangga Dua Raya No. 8 
Jakarta Utara 14430


Jangan lupa untuk mencantumkan kode dalam jabatan pada di kiri atas CV lamaran anda.

Atau dapat dikirim via EMAIL ke alamat :

hr.recruitment@csf.co.id


Pendaftaran paling lambat pada : Jumat, 07 Oktober 2016